12 March 2019

Tanda dan Gejala Yang Muncul Jika Fungsi Tiroid Terganggu

Jika tiroid kurang aktif, gejala-gejala dari hipotiroid mungkin akan muncul. Tanda dan gejala hipertiroid itu sangat bervariasi, bergantung dari tingkat keparahan kesan kekurangan hormon. Beberapa keluhan dari pesakit yang mengalami hipotiroid antara lain:

Lesu, bingung dan pelupa, merasa sangat kedinginan, konstipasi, kulit kering, fluid retention, nyilu dan kaku pada otot, pendarahan menstruasi yang berlebihan dan lama (menorrhagia) serta depresi.

Hipertiroid ditunjukkan oleh beberapa tanda dan gejala. Pesakit yang mengalami penyakit ini dalam skala ringan biasanya tidak mengalami sebarang gejala. Secara umum, gejala ini akan menjadi semakin jelas ketika keadaan pesakit semakin buruk.


0 comments: